Keris adalah budaya seni tempa logam warisan nusantara yang sarat dengan nilai seni, budaya, falsafah dan tradisi. Alangkah berbahagianya jika kita bisa nguri-uri dan melestarikan kebudayaan leluhur kita yang adi luhung ini. Disini kami menampilkan koleksi keris dan tosan aji lainnya milik kami sebagai media pengkajian. Beberapa adalah koleksi pribadi dan selebihnya adalah koleksi yang bisa dimiliki oleh rekan-rekan yang berminat dengan koleksi ini.
Friday, 24 September 2010
KERIS BROJOL EMPU KASA MADURA JAMAN MAJAPAHIT
KERIS TILAM UPIH EMPU BEKEL JATI PAMOR PEDARINGAN KEBAK
Keris Tilam Upih Pamor Pedaringangan Kebak yang diperkirakan hasil karya dari Empu Bekel Jati. Beliau berkarya di Tuban pada jaman Majapahit. Dengan penempaan yang matang disertai bahan pamor iron meteorite menghasilkan penampilan pamor yang lumer pandes, full akhoidiyat dan nginden.Warangka gayaman Surakarta kayu cendana wangi.
Thursday, 23 September 2010
KERIS TILAM UPIH PAMOR UDAN MAS TANGGUH TUBAN
Subscribe to:
Posts (Atom)